About Us
PT. Esa Gada Perkasa Atau Yang Akrab Dikenal EGPerkasa
Merupakan Perusahaan Yang Bergerak Pada Bidang Jasa Pengamanan Yang Sudah Berdiri Sejak Tahun 2013 Di Jakarta
our VISION
VISI
MENJADI PERCONTOHAN BUJP (BADAN USAHA JASA PENGAMANAN) DI INDONESIA.
MISI
- Tidak Ada Biaya Rekruitmen.
- Memenuhi Hak & Kuwajiban.
- Mematuhi Ketentuan Hukum.
- Gaji Karyawan Tepat Waktu.
- Penerapan Standar Managemen.
- Usaha yang Berkesinambungan.
- Bekerja adalah Ibadah.
Unsur-unsur yang terdapat dalam standar dan penerapan Sistem Manajemen Pengamanan pada EGPerkasa, terdiri atas :
- Pemeliharaan dan pembangunan komitmen
- Pemenuhan aspek peraturan perundang-undangan keamanan
- Manajemen resiko pengamanan
- Tujuan dan sasaran
- Perencanaan dan program
- Pelatihan, kepedulian, dan kompetensi pengamanan
- Konsultasi, komunikasi, dan partisipasi
- Pengendalian dokumen dan catatan
- Penanganan keadaan darurat
- Pengendalian proses dan infrastruktur
- Pelaporan, perbaikan dan pencegahan ketidaksesuaian
- Pengumpulan dan penggunaan data
- Audit
- Tinjauan manajemen
- Peningkatan berkelanjutan
Kami manajemen berikut unsur terkait pt. esa gada pERKASA senantiasa berusaha memberikan layanan & solusi kepada para klien kami berikut unsur penunjangnya dengan memperhatikan mutu layanan & pencapaian keamanan untuk hasil guna yang optimal.
Kami berkomitmen dalam langkah & gerak kami disetiap hari yang sejalan dengan misi & visi kami. Komitmen kami terhadap perbaikan standard secara terus menerus adalah integritas individu kami sebagai karyawan PT. Esa Garda Pratama.
Integritas adalah landasan kerja AMA Group Company terhadap seluruh karyawan, klien/business partners, komunitas/asosiasi, POLRI & TNI, dan bahkan sesama BUJP (Badan Usaha Jasa Pengamanan)
Kesungguhan kami dalam menjamin keamanan, ketertiban dan pelayanan adalah tercapainya kebijakan mutu kerja sebagai berikut:
Mengutamakan kepentingan klien melalui proses kerja di jasa pengamanan dengan sistem kendali mutu & memenejemeni security dengan penuh tanggungjawab
Memberikan layanan secara menyeluruh dari pekerjaan yang diprasyaratkan klien dan unsur terkait, termasuk terhadap kepatuhan hukum yang berlaku
Terpenuhinya prasyarat dari klien, pelaksanaan ruang lingkup wewenang & tanggungjawab pt. esa garda pratama, dan hasil guna/kepuasan terhadap klien adalah sebagai mawujud kebijakan mutu yang telah dilaksanakan secara menyeluruh dari manajemen & karyawan serta unsur terkait lainnya
Melakukan jasa keamanan dengan kendali sistem manajemen mutu berikut perbaikan yang berkesinambungan melalui operasional & sumberdaya terkait
Peningkatan kesejahteraan karyawan dari hasil guna mutu layanan terhadap klien adalah telah tercapainya derajat keamanan, ketertiban & pelayanan
Pencapaian Kebijakan Mutu pt. esa gada perkasa tidak terlepas dari peran serta seluruh karyawan & klien serta unsur terkait secara berkesinambungan terus menerus untuk menunjang tercapainya kesuksesan selanjutnya dan bermanfaat bagi pengembangan Perusahaan.
Profile Director
PT. Esa Gada Perkasa

ADI MAHFUDZ WH
PRESIDENT DIRECTOR
WKU Kadin Indonesia Bidang Ketenagakerjaan 2021-2026,
Wakil Ketua DEPENAS RI 2020-2023,
Anggota DEPENAS RI 2016-2019,
Anggota LKS TRIPNAS 2020-2023,
Wasekjen DPN APINDO 2019-2024,
Ketua Komtap PTDN KADIN Indonesia 2015-2020,
Ketua Umum BPP ABUJAPI 2014-2016,
Sekretaris Jenderal BPP ABUJAPI 2009-2014,
Pendiri PP ANNUUR99 Lumajang,
Staff Ahli Menko MP3EI 2011-2014,
Ketua Hipmi Jaya 2007-2010,
QMR BPP Hipmi 2010-2013,
Lemhannas RI 2010 & 2013,
The Winner Indonesia Award 2012,
Asean Crime Prevention 2007,
NCB Interpol 2008, CCPS 2015,
Lead Auditor SMSecurity & ISO 9001:2008 & OHSAS ‘13,
GCollege ‘90, UNTAG ‘95, JIMS ‘98, AIMS 2000,
DSSecurity, Japan, Eropa, USA, Australia, Saudi, Malaysia, Singapore, etc…
EXPERIENCE of December 2000 – present
President Director of
PT. Esa Gada PerkasaPresident Commissioner of
PT. Esa Gada PratamaPresident Director of
PT. Esa Gada PrimaPresident Commissioner of
PT. Esa Garda PerkasaPresident Commissioner of
PT. Esa Graha PropertindoCEO of PT. Quality Management Consultant
Managing Director of
PT. Namirah Angkasa JayatamaManaging Director of
PT. Kualitas Konsultindo UtamaManaging Director of
PT. Morteza Teknikatama;President Commissioner of
PT. Graha Arshinter IndonesiaPresident Commissioner of
PT. Graha Consulindo IndonesiaPresident Commissioner of
PT. Cikeas Adigraha IndonesiaPresident Commissioner of
PT. Panata Yudha IndonesiaPresident Commissioner of
PT. Lima Waktu SehariPresident Commissioner of
PT. QMC Sistem IndonesiaPresident Commissioner of
PT. Kopertare Mitra Indonesia
President Commissioner of
PT. Mahameru Duta NusantaraPresident Commissioner of
PT. Dharma Mandiri ExpressPresident Commissioner of
PT. Griyo Dalem Property
EXPERIENCE of June 1991 – December 2000
-
Executive Director of
PT. Planet Fashion – Bandung -
HRD & QMR Director of
PT. Kwarsa Hexagon – Bandung -
InCountry T. Manager of
Colenco & Ass.,Ltd – Jakarta & London -
HRD Manager of Bili-Bili Project
for Kimpraswil – Jakarta -
Office Manager of PT. Wiratman
& Associates – Jakarta -
Autocad System & Drafter of Jica – Jakarta & Tokyo
-
Manager for D.T. of Nippon Koei Co.,Ltd – Jakarta & Tokyo
-
Multimedia & Dekstop P. of
Stikom University – Surabaya -
Designer of PT. Seruni Indah – Surabaya
-
Programming of Nippon Koei Co.,Ltd – Jakarta
PT. Esa Gada Perkasa
Supported By :

Asosiasi Badan Usaha Jasa Pengamanan Indonesia

Asosiasi Pengusaha Indonesia

Asosiasi Profesi Sekuriti Indonesia

Kamar Dagang Indonesia

Kementerian Tenaga Kerja RI

Asosiasi Perusahaan Klining Servis Indonesia

Izin Penyedia Tenaga Pengamanan

Izin Penyedia Peralatan Pengamanan

Izin Konsultasi Keamanan

Gada Pratama - Gada Madya - Gada Utama

ISO 9001 : 2008

OHSAS 18001 : 2007

BPJS KESEHATAN

BPJS KETENAGAKERJAAN

IZIN OPERASIONAL
DINAS TENAGAKERJA & TRANSMIGRASI
DKI JAKARTA
PT. Esa Gada Perkasa
Security Experts :

BASIC FIRST AID & BASIC FIRE FIGHTING

AHLI K3 UMUM

EVACUATIONS PROCEDURES
&
EMERGENCY RESPONE

INTERNATIONAL SHIP
&
PORT FACILITY SECURITY

GADA PRATAMA - GADA MADYA - GADA UTAMA

JUNIOR INSTRUCTOR

CERTIFIED CRIME PREVENTION SPECIALIST
